Menu

BERITA

Semua Berita

Kemendag Tiba-Tiba Minta Industri Mebel-Kerajinan RI Waspada, Ada Apa?

berita, 08 February 2025

Industri permebelan dan kerajinan Indonesia bakal menghadapi tekanan besar dalam menghadapi situasi global, utamanya kebijakan tarif tinggi produk impor Amerika Serikat setelah Presiden Donald Trump dilantik. Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional Kementerian Perdagangan Fajarini Puntodewi mewanti-wanti produk Indonesia bakal kesulitan untuk menembus pasar Amerika Serikat.

BRI (BBRI) Telah Hapus Tagih Utang UMKM Macet, Nilainya Jumbo

berita, 30 January 2025

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia Airlangga Hartarto mengungkapkan bahwa untuk menunjukkan keberpihakan kepada pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), sudah dilakukan hapus utang dan hapus tagih.

KUR 2025 Dibuka, Syarat dan Cara Mendapatkan Pinjaman KUR BRI 2025 Bunga 0,5 Persen

berita, 28 January 2025

Pemerintah telah menabuhkan gong dibukanya penyaluran KUR 2025, termasuk KUR BRI 2025 di Bank BRI.

Apakah Sudah Dibuka KUR BRI 2025? Simak Proses Untuk Mendapatkan Pembiayaan Modal Usaha!

berita, 08 January 2025

Bank Rakyat Indonesia menyediakan platform Kredit Usaha Rakyat (KUR) kepada nasabah dalam setiap tahun. KUR BRI menjadi salah satu program yang sangat dinantikan dan diminati oleh banyak masyarakat di Indonesia. Memasuki awal tahun 2025, antusiasme terhadap KUR BRI semakin tinggi, dengan banyak masyarakat yang tak sabar menantikan kabar pembukaannya. Program KUR BRI Tahun 2025 Meskipun belum ada pengumuman resmi terkait tanggal pembukaan KUR BRI pada awal Januari 2025.

Pelaku UMKM Bisa Full Senyum, Ada Dana Pinjaman Lunak Rp20 Triliun Nih dari Pemerintah

berita, 04 January 2025

Kabar baik bagi para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). Pemerintah akan menyediakan dana pinjaman sebesar Rp20 triliun, guna meningkatkan kualitas usahannya. Demikian disampaikan Menteri Kordinator Pemberdayaan Masyarakat Muhaimin Iskandar atau Cak Imin usai mengikuti rapat di Istana Kepresidenan Bogor, Jumat (3/1/2025). Cak Imin menyebut dana ini juga diberlakukan bagi pelaku ekonomoi kreatif hingga pekerja migran.

Utang 1 Juta UMKM Dihapus Bank Mulai Januari 2025

berita, 19 December 2024

Himpunan bank milik negara (Himbara) akan mulai menghapus kredit macet UMKM mulai Januari 2025. Menurut Menteri UMKM Maman Abdurrahman, nantinya penghapusan utang UMKM tersebut dilakukan dalam dua tahap. Tahap pertama dilakukan pada Januari 2025, sementara tahap kedua dilakukan setelah Maret. Program tersebut diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024 tentang Penghapusan Piutang Macet kepada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

Perpanjangan PPh Final 0,5% untuk UMKM yang Sudah Manfaatkan 7 Tahun

berita, 16 December 2024

Pemerintah resmi memperpanjang periode pemanfaatan pajak penghasilan (PPh) final dengan tarif 0,5% bagi pelaku UMKM. Perpanjangan diberikan selama 1 tahun. Namun, perpanjangan periode PPh final ini hanya berlaku bagi pelaku UMKM orang pribadi yang sudah memanfaatkan fasilitas ini selama 7 tahun terakhir

Nasib Perpanjangan PPh Final UMKM Diumumkan Senin Depan

berita, 14 December 2024

Pemerintah Indonesia akan mengumumkan kebijakan perpanjangan periode pemanfaatan pajak penghasilan (PPh) final 0,5 persen bagi UMKM pada Senin (16/12) di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Jakarta.

Kopitu Sumut jalin kerjasana dengan ATI Cut Meutia

berita, 09 December 2024

DPW Kopitu Sumatera Utara menjalin kerjasama berupa penandatanganan MOU dengan Akademi Teknik Indonesia Cut Meutia (ATI-CM) di Kampus ATI Cut Meutia Jl. Raya Medan-Binjei KM. 16,2 Medan. Penandatanganan MOU dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 7 Desember 2024 jam 15.00 WIB oleh Moh. Rachmat Takarina, SE selaku Ketua DPW Kopitu Sumatera Utara dengan Zainal, SE, MM (Direktur ATI Cut Meutia). Bentuk kerjasama yang dijalin meliputi Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pengajaran, pengabdian masyarakat dan penelitian.

Masa Berlaku PPh Final UMKM Dihitung Sejak WP Terdaftar, Bukan KLU

berita, 07 December 2024

Wajib pajak perlu memahami bahwa pemanfaatan PPh final UMKM sebesar 0,5% ada jangka waktunya. Hal ini diatur dalam PP 23/2018 yang sudah diperbarui dengan PP 55/2022. Yang perlu dipahami, penghitungan jangka waktu ini berdasarkan waktu terdaftar wajib pajak, bukan sejak perubahan Klasifikasi Lapangan Usaha KLU. Penjelasan tersebut disampaikan contact center Ditjen Pajak DJP saat menjawab pertanyaan netizen. "Jika orang pribadi sudah punya NPWP sejak lama dengan status KLU-nya sebagai karyawan, tetapi tahun depan ingin berbisnis UMKM apakah boleh menggunakan PPh final [dengan mengubah KLU?" tanya wajib pajak tersebut, dikutip pada Kamis 5/12/2024

KOPITU Merayakan HUT ke-6 dengan Semangat UKM Go Global dan Peluncuran Dua Program Inovatif

berita, 26 November 2024

Jakarta, 25 November 2024 – Komite Pengusaha Mikro Kecil Menengah Indonesia Bersatu (KOPITU) merayakan hari jadi yang ke-6 di Warung Zamzam, Halim Raya, dengan penuh semangat dan komitmen untuk mendorong UMKM Indonesia menuju pasar global. Acara ini dihadiri oleh hampir seluruh jajaran pengurus KOPITU, termasuk Ketua Umum Yoyok Pitoyo, Ketua Dewan Penasehat Dr. Fuad, Wakil Ketua Umum Bidang IT Ari Gunawan, Wakil Ketua Umum Bidang Pelatihan dan Sertifikasi Hartiyah, Wakil Ketua Umum Bidang Pengembangan Peternakan & Perikanan Prof. Muh Winugroho, Wakil Ketua Umum Bidang Perdagangan Dr. Yulizar, Wakil Ketua Umum Bidang Ketenagakerjaan Dr. Anjar Prihantoro, Wakil Ketua Umum Bidang Media Alloy serta beberapa pengurus lainnya dan para tamu undangan.

BPJPH Mau Bagi-Bagi 1,2 Juta Sertifikat Halal Gratis, Ini Jadwalnya

berita, 23 November 2024

Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama (Kemenag) berencana untuk membuka 1,2 juta kuota sertifikasi halal gratis (Sehati) bagi Usaha Mikro dan Kecil (UMK) di tahun 2025. Kepala BPJH Haikal Hassan Baras mengatakan, pemerintah tahun lalu telah mengeluarkan satu juta sertifikat halal gratis bagi UMK. Pihaknya pun akan menambah kuota tersebut untuk tahun 2025.

Cari Berita Berdasarkan Tanggal